Pisau Berkarat ? coba teknik ini..

Hal yang paling sering terjadi dan dikeluhkan oleh para pemegang pisau berbahan Carbon Steel adalah karat. Suatu keniscayaan yang harus dialami oleh pemilik pisau, apalagi hidup di daerah lembap seperti lembang, semua pisau harus diperhatikan. Pencegahan terhadap karat dengan pemberian minyak, grease atau apapun itu harus senantiasa dilakukan. tetapi apabila karat sudah menyerang ada teknik sederhana yang bisa dilakukan, tanpa mesin, tanpa biaya mahal, cukup bermodalkan penghilang karat semacam WD-40 dan amplas dengan grit 400 ke atas kita bisa melakukan perawatan kulit untuk pisau-pisau kita.
Kali ini dengan penghilangan karat kita lakukan pada Svord Peasant. Gambar-gambar di bawah akan menjelaskan langkahnya. sebelum mulai perhatikan bahwa : PISAU YANG AKAN DIPROSES PASTI UDAH TAJAM, JADI BERRRRRRHATI-HATILAH !  


 Langkah pertama adalah lepas pisau dari handlenya, untuk pisau dengan handle fix apabila bisa dilepaskan ya dilepas, kalo enggak bungkus dulu handle dengan lakban atau sebangsanya, kalo enggak bahan abrasive dari amples bisa ngilangin kinclongnya handle yang udah bagus ..

 selanjutnya yaaa.... digosok... perlahan, pada foto ini saya menggunakan tangan langsung, tetapi penggunaan penahan seperti karet sandal, kayu dan lain sebagainya lebih disarankan terutama untuk bagian edge, ingat tangan anda lebih berharga dari pisau mahal apapun jadi berhati-hatilah, and stay safe..

untuk mempermudah proses semprotkan penghilang karat beberapa kali.

 dan gosok trus sampe ilang karatnya..

setelah selesai satu bagian yaaa.. dibalik dong.

GUYS !!!... sekali lagi berrrrhati-hati..... dan berrrhati-hati !!

tidak sulit kan ??


akhirnya berfoto....
okey selamat mencoba...!
semoga berkenan !

3 comments:

  1. mo tanya nih bro..
    kalo plat yang biasa buat pintu depan itu termasuk besi apa,ya..?
    kalo rel kereta api??

    ReplyDelete
    Replies
    1. buat pintu sederhanya kita sebut aja baja konstruksi, dengan kadungan karbon yang relatif rendah, rel Kereta Api punya grade lebih tinggi, bahasan khusus tentang baja yang digunakan untuk rel sangat banyak dan semua rata-rata merujuk ke Baja Mangan,

      Delete
  2. Apabila Anda mempunyai kesulitan dalam pemakaian / penggunaan chemical , atau yang berhubungan dengan chemical,oli industri, jangan sungkan untuk menghubungi, kami akan memberikan solusi Chemical yang tepat kepada Anda,mengenai masalah yang berhubungan dengan chemical.Harga
    Terjangkau
    Cost saving
    Solusi
    Penawaran spesial
    Hemat biaya Energi dan listrik
    Mengurangi mikroba & menghilangkan lumut


    Salam,
    (Tommy.k)
    WA:081310849918
    Email: Tommy.transcal@gmail.com
    Management
    OUR SERVICE
    1.
    Coagulan, nutrisi dan bakteri
    Flokulan
    Boiler Chemical Cleaning
    Cooling tower Chemical Cleaning
    Chiller Chemical Cleaning
    AHU, Condensor Chemical Cleaning
    Chemical Maintenance
    Waste Water Treatment Plant Industrial & Domestic (WTP/WWTP/STP)
    Garment wash
    Eco Loundry
    Paper Chemical
    Textile Chemical
    Degreaser & Floor Cleaner Plant

    2.
    Oli industri
    Oli Hydrolik (penggunaan untuk segala jenis Hydrolik)
    Rust remover
    Coal & feul oil additive
    Cleaning Chemical
    Lubricant
    3.
    Other Chemical
    RO Chemical
    Hand sanitizer
    Disinfectant
    Evaporator
    Oli Grease
    Karung
    Synthetic PAO.. GENLUBRIC VG 68 C-PAO
    Zinc oxide
    Thinner
    Macam 2 lem
    Alat-alat listrik
    Packaging
    Pallet
    CAT COLD GALVANIZE COMPOUND K 404 CG
    Almunium

    ReplyDelete